Rabu, 20 November 2024

Hakekat MANUSIA.

Hakekat dari harkat dan martabat MANUSIA sebagai ciptaan  mulia Sang Maha Kuasa, hancur oleh sifat diniawi/materi.
Manusia hidup  terdiri dari unsur jiwa, raga dan roh.
Bagaimana bila manusia hidup hanya dalam raga dan roh dengan jiwa yang mati.
Dalam bahasa Sunda sangat mudah membedakan MANUSA vs JALMA.
MANUSA adalah manusia yang jiwa nya hidup memiliki rasa dan rumasa. Bertindak dan berperilaku berdasarkan azas ke TUHAN an.
Tetapi, jalma atau orang adalah sosok yang jiwa nya mati. Merupakan jelmaan yang berperilaku lebih rendah dari binatang. 

Berusahalah untuk menjadi manusia, yang sadar akan tanggung jawab di kehidupan saat ini dan di kehidupan selanjutnya.

Manusia adalah mahluk cahaya dan berusahalah untuk bisa kembali kepada cahaya asal.

Sampurasun.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar